Banner

Angota DPRD Lampung Minta Gakumdu Usut Tuntas Kecurangan Pemilu di Way Kandis

Centralberita - Februari 14, 2024
Angota DPRD Lampung Minta Gakumdu Usut Tuntas Kecurangan Pemilu di Way Kandis
  Centralberita
Penulis
|
Editor
Bagikan ke:

LAMPUNG (CENTRALBERITA.ID) – Anggota DPRD Lampung Budiman AS minta Gakumdu usut tuntas kecurangan Pemilu di TPS 19 Way Kandis Tanjung Senang Bandar Lampung.

“Ini tidak bisa dibiarkan harus diusut tuntas supaya tidak terjadi lagi, saya minta Gakumdu, Bawaslu, dan kepolisian usut tuntas kecurangan Pemilu yang terjadi,” ujarnya.

“Jika ini dibiarkan tentu akan terus berulang dan tidak ada efek jera bagi pelakunya,” kata Budiman AS Rabu, (14/2/2024).

Budiman AS mengaku dirinya telah memantau di lokasi TPS 19 Way Kandis dan merasa kecewa lantaran masyarakat dirugikan tidak bisa memilih wakil yang diharapkan karena ada kecurangan.

“Atas peristiwa ini tentu sangat merugikan masyarakat, harusnya memilih wakil yang mereka suka jadi terkendala karena ada oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab,” tandasnya. (*)

Tinggalkan Komentar

Mungkin Anda melewatkan ini

Kapolda Lampung Cek Kesiapan Pengamanan Debat Kandidat Pilwakot Bandar Lampung

Kapolda Lampung Cek Kesiapan Pengamanan Debat Kandidat Pilwakot Bandar Lampung

Sekwan DPRD Lampung Tina Marlinda Buka Kegiatan FGD-JDIH

Sekwan DPRD Lampung Tina Marlinda Buka Kegiatan FGD-JDIH

Pemprov Lampung Gelar Upacara Peringatan Hari Perhubungan Nasional Tingkat Provinsi Lampung Tahun 2024

Pemprov Lampung Gelar Upacara Peringatan Hari Perhubungan Nasional Tingkat Provinsi Lampung Tahun 2024

Danrem 043/Gatam Sambut Kunker Tim Pokja Kajian Strategis Sahli Kasad Bidang Sosbudkumham Dan Narkoba

Danrem 043/Gatam Sambut Kunker Tim Pokja Kajian Strategis Sahli Kasad Bidang Sosbudkumham Dan Narkoba

Kartini Awards 2024: Eva Dwiana Inspirasi Perempuan Indonesia

Kartini Awards 2024: Eva Dwiana Inspirasi Perempuan Indonesia